3 Hal Yang Membuat Sulit Kembalikan Semangat Kerja

JogjaUpdate.com ~ Weekend saat untuk beristirahat, refresing untuk mengembalikan semangat beraktivitas di hari Senin. Namun sayangnya, ketika hari Senin tiba semangat itu tidak kunjung datang. Libur weekend seolah tidaklah cukum untuk kembalikan semangat kerja. Kenapa ini bisa terjadi?

Hal ini diungkap Forbes yang bekerjasama dengan perusahaan konsultan karier, The Muse. Dijabarkan ada tiga alasan kenapa seorang kehilangan motivasi kerja dan terus melorot. Dan berikut ini beberapa hal yang membuat sulit kembalikan semangat kerja.

1. Lelah Emosional

Merasa lelah tapi masih ada pekerjaan yang harus diselesaikan, kondisi ini biasanya dialami oleh para pekerja. Bahkan sekitar 70 perser orang di dunia kerja merasa secara emosional terputus dari pekerjaan, kantor, dan rekan kerja. Kenyamanan secara psikologis, menurut para pakar, merupakan kunci utama untuk menumbuhkan dan menebarkan sukses pada sebuah tim kerja.

Baca juga:
4 Cara Sederhana Menghilangkan Rasa Malas
Tips Membuat Ruang Keluarga Jadi Lebih Nyaman
Ini Cara Menyeduh Teh Dengan Benar Menurut Ahlinya
Jebul Sekoteng Punya Manfaat Bagi Kesehatan, Apa Saja Itu?

Kesuksesan tim kerja sangat tergantung pada rasa dihargai secara personal. Jadi tidaklah melulu soal apresiasi akan kesuksesan. Rasa penghargaan ini tak hanya membuat karyawan jadi lebih bahagia, tetapi lebih produktif. Jika seorang karyawan lebih bahagia, kelelahan emosional pun bakal lebih teratasi dengan mudah.

2. Terlalu Ambisius

Kamu memiliki rencana yang disusun dengan tujuan kerja terbaik, namun realitanya cenderung sulit dicapai. Kamu bakal cenderung memaksa dan menyakindkan diri untuk dapat mencapai tujuan tersebut. Namun apa yang terjadi? Kamu merasa letih berlebihan, baik fisik, pikiran, dan emosional.

Alhasil setelah mencapai tujuan yang ditentukan, secarah alamiah semangat pada tubuh dan pikiran akan terus menurun. Bisa-bisa kamu juga ikut kehilangan rasa percaya diri karena merasa kelelahan, yang akhirnya memang tidak bisa mengangkat semangat kerja. Liburan pun seolah-olah tidak mampu membangkitkan kembali semangat karena kehilangan percaya diri.

Baca juga:
Tips Menyimpan Gula Pasir Agar Gula Tidak Menggumpal dan Benyek
Jangan Sampai Tertipu, Ini Tips Memilih Mangga Matang dan Manis
7 Cara Mudah Menghilangkan Bau Mulut Setelah Makan Petai
Yang Lain Liburan Tapi Kamu Harus Tetap Ngantor? Ini Cara Tetap Produktif di Musim Liburan

3.  Bekerja Terburu-buru

Banyak orang yang ingin cepat dalam meraih sukses, namun terburu-buru bisa berujung ke hal yang tidak diinginkan. Bekerja terburu-buru demi cepat mendapatkan hasil bisa menjadi bumerang, yang malah menyerang diri sendiri. Yang akhirnya malah menggerogoti semangat dalam mengerjakan pekerjaan tersebut. (300417/24)

Agung Pratnyawan on FlickrAgung Pratnyawan on GoogleAgung Pratnyawan on InstagramAgung Pratnyawan on Twitter
Agung Pratnyawan
Content Writer
Freelance Content Writer and Web Developer

Agung Pratnyawan

Freelance Content Writer and Web Developer

You May Also Like

pafikabupatenbireuen.org pafikabupatenacehbaratdaya.org pafiagamkota.org pafikabupatenlembata.org pafikabupatenbenermeriah.org pafikabupatensumbabarat.org pafikabupatensolokselatan.org pafikabupatensolok.org pafikabupatenlimapuluhkota.org pafikabupatensimalungun.org pafikabupatenpidie.org pafikabupatenkarangasem.org pafikabupatenkepulauanmentawai.org pafikabupatenpesisirselatan.org pafikabupatenalor.org pafikabupatenflorestimur.org pafikabupatenende.org pafikabupatenbaritoselatan.org pafipemkabbadung.org pafikabupatennaganraya.org pafikabupatenbaritotimur.org pafikabupatenkupang.org pafikabupatendharmasraya.org pafikabupatenpadangpariaman.org pafikabupatendonggala.org pafipemkabbelu.org pafikabupatenlombokutara.org pafikabupatenlomboktimur.org pafikabupatenlomboktengah.org pafipemkabbangli.org pafikabupatentanahdatar.org pafikabupatenpasamanbarat.org pafikabupatenpasaman.org pafikabupatentapanuliselatan.org pafikabupatentapanuliutara.org pafikabupatensamosir.org pafikabupatenpakpakbharat.org pafikabupatenpadanglawas.org pafikabupatenniasutara.org pafikabupatenpidiejaya.org pafikabupatensaburaijua.org pafikabupatenrotendao.org pafikabupatenmanggaraibarat.org pafikabupatenmanggarai.org pafikabupatenlandak.org pafikabupatentimortengahselatan.org pafikabupatenmanggaraitimur.org pafikabupatensumbawabarat.org pafikabupatenlombokbarat.org pafipemkabbengkalis.org pafikabupatengayolues.org pafikabupatensintang.org pafikabupatenkayongutara.org pafipemkabdompu.org pafipemkabbima.org pafipemkabjembrana.org pafipemkabgianyar.org pafipemkabbuleleng.org pafikabupatensumbatimur.org pafikabupatensumbabaratdaya.org
toto slot situs togel slot mahjong data hk prediksi hk situs toto situs toto situs togel syair hk situs toto slot mahjong toto slot monperatoto toto slot toto slot toto slot situs togel situs togel resmi situs togel monperatoto monperatoto monperatoto slot mahjong situs togel situs toto pengeluaran macau situs toto situs toto toto slot https://adktla.com/public/ situs togel slot mahjong toto slot slot mahjong toto slot slot gacor hari ini slot mahjong slot gacor hari ini slot mahjong monperatoto situs slot toto slot bandar togel bandar togel toto togel slot mahjong toto slot situs toto situs togel resmi slot gacor hari ini https://blog.rumahberkat.com/meta/ toto slot situs gacor situs gacor https://www.rescue.gov.pk/jobs/ https://www.texcocoedomex.gob.mx/Documentos/ monperatoto toto slot monperatoto slot mahjong situs togel data hk rtp slot prediksi hk data macau slot gacor situs togel situs toto slot mahjong toto slot situs toto slot gacor slot gacor syair hk monperatoto toto slot monperatoto monperatoto toto slot monperatoto monperatoto prediksi hk data macau situs gacor hari ini situs togel monperatoto data macau situs toto rtp slot slot gacor hari ini toto slot prediksi togel slot gacor 2025 situs gacor toto slot