Ternyata Gedung Agung Yogyakarta, Kini Bisa Dikunjungi Masyarakat Umum Untuk Berwisata

@BerandaJogja

JogjaUpdate.com ~ Istana Kepresidenan Yogyakarta atau yang akrab disebut Gedung Agung ternyata tidak hanya digunakan untuk mengadakan acara kenegaraan dan tempat singgah Presiden dan Wakil Presiden ketika ke Yogyakarta, namun juga bisa digunakan untuk berwisata.

Gedung yang dibangun sejak masa kolonial Belanda tepatnya tahun 1823, dan baru selesai pembangunannya pada tahun 1832 ini awalnya dipergunakan untuk tempat tinggal Residen Anthonie Hendriks Smissaert. Setelah beberapa kali dipugar karena gempa bumi bentuk bangunannya jadi seperti yang terlihat seperti sekarang ini.

Pada masa kependudukan Jepang, gedung ini dipergunakan untuk Tyookan Kantai. Pada masa awal kemerdekaan Indonesia gedung ini dipakai untuk Kantor Komite Nasional Indonesia (KNI) Provinsi DIY. Baru pada saat ibu kota Republik Indonesia pindah ke Yogyakarta, Gedung Agung dipergunakan sebagi Istana Kepresidenan.

Istana yang terletak di Jalan Ahmad Yani (Margo Mulyo) no.3 Yogyakarta ini terletak berhadapan dengan benteng Vredenburg. Di gerbang utama, akan disambut oleh raksasa penjaga pintu “Dwarapala” setinggi 2 meter yang berasal dari sebuah Candi Kalasan.

Memasuki area dalam Gedung Agung, pengunjung tidak diperkenankan untuk mengambil gambar. Didalam Gedung Agung banyak terdapat ruang-ruang yang diperuntukan untuk berbagai macam acara kenegaraan. Seperti ruang Garuda, untuk ruangan resmi menerima tamu-tamu kenegaraan. Ruang Diponegoro, diperuntukan bagi para tamu untuk duduk pada saat acara yang bersifat umum. Ruang kesenian, adalah ruang pameran benda-benda tradisional hasil industri kerajinan Indonesia.

Didalam komplek Istana ini terdapat 62 arca Budha, Siwa, dan lain-lain yang tersebar di berbagai sudut Gedung Agung. Seperti monumen batu andesit yang diberi nama “Dagoba”, terletak di serambi depan Istana, patung setinggi 3,5 meter berasal dari Desa Cupuwatu daerah Prambanan ini melambangkan kerukunan beragama yang diwujudkan dalam bentuk Lingga dan Stupa.

Masih di dalam komplek Istana, terdapat juga Wisma Negara yang merupakan bangun baru, berfungsi untuk penginapan rombongan Tamu Negara yang berkunjung dan bermalam di Istana Yogyakarta. Tidak ketinggalan Gedung Seni Sono yang terletak di sebelah Selatan Gedung Agung, digunakan untuk penyelenggaraan acara-acara seremonial khusus serta dirancang sebagai gedung informasi.

Tertarik untuk mengunjungi Gedung Agung? Silahkan langsung datang saja melalui pintu utara. Tidak dipungut biaya untuk masuknya, hanya meninggalkan identitas yang masih berlaku dan berpakaian rapi. (0102616/16)

dhwSeng on InstagramdhwSeng on Tumblr
dhwSeng
Adminnya JogjaUpdate

dhwSeng

Adminnya JogjaUpdate

You May Also Like

pafikabupatenbireuen.org pafikabupatenacehbaratdaya.org pafiagamkota.org pafikabupatenlembata.org pafikabupatenbenermeriah.org pafikabupatensumbabarat.org pafikabupatensolokselatan.org pafikabupatensolok.org pafikabupatenlimapuluhkota.org pafikabupatensimalungun.org pafikabupatenpidie.org pafikabupatenkarangasem.org pafikabupatenkepulauanmentawai.org pafikabupatenpesisirselatan.org pafikabupatenalor.org pafikabupatenflorestimur.org pafikabupatenende.org pafikabupatenbaritoselatan.org pafipemkabbadung.org pafikabupatennaganraya.org pafikabupatenbaritotimur.org pafikabupatenkupang.org pafikabupatendharmasraya.org pafikabupatenpadangpariaman.org pafikabupatendonggala.org pafipemkabbelu.org pafikabupatenlombokutara.org pafikabupatenlomboktimur.org pafikabupatenlomboktengah.org pafipemkabbangli.org pafikabupatentanahdatar.org pafikabupatenpasamanbarat.org pafikabupatenpasaman.org pafikabupatentapanuliselatan.org pafikabupatentapanuliutara.org pafikabupatensamosir.org pafikabupatenpakpakbharat.org pafikabupatenpadanglawas.org pafikabupatenniasutara.org pafikabupatenpidiejaya.org pafikabupatensaburaijua.org pafikabupatenrotendao.org pafikabupatenmanggaraibarat.org pafikabupatenmanggarai.org pafikabupatenlandak.org pafikabupatentimortengahselatan.org pafikabupatenmanggaraitimur.org pafikabupatensumbawabarat.org pafikabupatenlombokbarat.org pafipemkabbengkalis.org pafikabupatengayolues.org pafikabupatensintang.org pafikabupatenkayongutara.org pafipemkabdompu.org pafipemkabbima.org pafipemkabjembrana.org pafipemkabgianyar.org pafipemkabbuleleng.org pafikabupatensumbatimur.org pafikabupatensumbabaratdaya.org
toto slot situs togel slot mahjong data hk prediksi hk situs toto situs toto situs togel syair hk situs toto slot mahjong toto slot monperatoto toto slot toto slot toto slot situs togel situs togel resmi situs togel monperatoto monperatoto monperatoto slot mahjong situs togel situs toto pengeluaran macau situs toto situs toto toto slot https://adktla.com/public/ situs togel slot mahjong toto slot slot mahjong toto slot slot gacor hari ini slot mahjong slot gacor hari ini slot mahjong monperatoto situs slot toto slot bandar togel bandar togel toto togel slot mahjong toto slot situs toto situs togel resmi slot gacor hari ini https://blog.rumahberkat.com/meta/ toto slot situs gacor situs gacor https://www.rescue.gov.pk/jobs/ https://www.texcocoedomex.gob.mx/Documentos/ monperatoto toto slot monperatoto slot mahjong situs togel data hk rtp slot prediksi hk data macau slot gacor situs togel situs toto slot mahjong toto slot situs toto slot gacor slot gacor syair hk monperatoto toto slot monperatoto monperatoto toto slot monperatoto monperatoto prediksi hk data macau situs gacor hari ini situs togel monperatoto data macau situs toto rtp slot slot gacor hari ini toto slot prediksi togel slot gacor 2025 situs gacor toto slot