Youth Interfaith Forum on Sexuality (YIFoS), adalah organisasi anak muda yang fokus untuk membangun perdamaian dalam keberagaman identitas termasuk identitas iman dan identitas seksual.
Ekonomi Bisnis
Pembangunan Hotel di Jogja Masih Akan Terus Berlanjut
Walikota Jogja, Haryadi Suyuti berpendapat bahwa pembangunan hotel di Yogyakarta masih diperlukan. Saat ini sudah terdapat sekitar 30an hotel yang sedang dalam taraf pembangunan