Inilah Tanda-tanda Seseorang Sudah Siap Nikah

JogjaUpdate.com ~ Pernikahan bukan sesuatu yang bisa dilakukan serta merta dalam waktu singkat. Banyak persiapan yang harus dilakukan, termasuk persiapan mental dari calon mempelai. Apalagi harus meyakinkan diri apakah sudah siap nikah atau belum, yang kadang membutuhkan waktu lama.

Menurut yang dimuat thelist.com (27/9/17), ada beberapa tanda yang menunjukan seseorang sudah siap untuk menikah. Apa saja itu? berikut ini daftarnya:

1. Sangat ingin menikah

Jika menikah adalah hasrat dan keinginan yang keluar dari diri sendiri, bukan dari keluarga atau kerabat dekat, ini bisa jadi salah satu tanda. Disini harus menyadari bahwa menikah bukan suatu norma atau kewajiban yang harus diikuti, namun sesuatu yang benar-benar ingin dilakukan.

2. Tidak ragu untuk menikah dengan pasangan

Salah satu tanda lain adalah tidak mengharapkan pribadi pasangan akan berubah di masa depan. Faktanya, prediksi terbaik dari perilaku pasangan adalah sebelum menikah, bukan setelah menikah. Sebuah penelitian mengungkapkan wanita yang ragu akan suaminya di masa depan, lebih cenderung bercerai setelah menikah.

3. Memahami komitmen

Menikah berarti bersedia bersama dengan pasangannya di saat suka maupun duka. Penelitian menyebutkan bahwa orang yang benar-benar siap menikah cenderung telah menghabiskan banyak waktu bersama pasangannya untuk menghadapi masa baik dan buruk.

4. Bisa berbeda pendapat dengan pasangan tanpa rasa takut

Faktanya, konflik dapat membuat dirinya dan pasangan semakin intim dan dekat. Konflik juga membantu dua orang untuk saling mengenal lebih dalam.

5. Bisa berkomunikasi dengan terbuka

Jika bisa berkomunikasi dengan pasangan tentang apapun, besar maupun kecil, ini merupakan indikator telah siap menikah. Berkomunikasi dengan jujur juga menjadi indikator dari kepuasan terhadap hubungan yang dilalui.

6. Sudah membicarakan uang

Diskusi terbuka tentang uang juga mengungkapkan seseorang telah siap untuk menikah. Menurut penelitian, berdiskusi tentang uang jauh lebih menantang dibandingkan dengan membahas kematian, politik, atau agama.

7. Jujur pada pasangan

Tanda lain dari kesiapan menikah adalah kejujuran kepada pasangan. Ketika berada di dekat pasangan, akan benar-benar menjadi diri sendiri tanpa menutupi apapun dan tidak berusaha menjadi orang lain.

8. Memiliki tujuan yang sama tentang masa depan

Berbagai hal yang tidak bisa diabaikan begitu saja adalah tujuan tentang masa depan, masalah anak misalnya. Pastikan juga telah saling berkompromi, bukan berkorban.

9. Nilai yang sama

Penting untuk memastikan memiliki nilai yang sama sebelum memasuki jenjang pernikahan. Berbagi nilai yang sama berarti sepakat tentang perilaku yang dapat diterima dan tidak dapat diterima.

10. Mencintai dan menghargai satu sama lain

Ketika memutuskan untuk menikah, mencintai tanpa syarat dan saling menghormati satu sama lain juga harus diperhatikan. Rasa cinta dan hormat harus berjalan beriringan agar hubungan tetap berlangsung sehat.

11. Tahu menikah adalah keputusan yang tepat

Jika masih ragu, cobalah lihat kembali pada diri sendiri dan dengarkan insting. Faktanya, untuk memutuskan sesuatu yang penting seperti cinta dan pernikahan, mendengarkan insting bisa sangat membantu. (300917)

Agung Pratnyawan on FlickrAgung Pratnyawan on GoogleAgung Pratnyawan on InstagramAgung Pratnyawan on Twitter
Agung Pratnyawan
Content Writer
Freelance Content Writer and Web Developer

Agung Pratnyawan

Freelance Content Writer and Web Developer

You May Also Like

pafikabupatenbireuen.org pafikabupatenacehbaratdaya.org pafiagamkota.org pafikabupatenlembata.org pafikabupatenbenermeriah.org pafikabupatensumbabarat.org pafikabupatensolokselatan.org pafikabupatensolok.org pafikabupatenlimapuluhkota.org pafikabupatensimalungun.org pafikabupatenpidie.org pafikabupatenkarangasem.org pafikabupatenkepulauanmentawai.org pafikabupatenpesisirselatan.org pafikabupatenalor.org pafikabupatenflorestimur.org pafikabupatenende.org pafikabupatenbaritoselatan.org pafipemkabbadung.org pafikabupatennaganraya.org pafikabupatenbaritotimur.org pafikabupatenkupang.org pafikabupatendharmasraya.org pafikabupatenpadangpariaman.org pafikabupatendonggala.org pafipemkabbelu.org pafikabupatenlombokutara.org pafikabupatenlomboktimur.org pafikabupatenlomboktengah.org pafipemkabbangli.org pafikabupatentanahdatar.org pafikabupatenpasamanbarat.org pafikabupatenpasaman.org pafikabupatentapanuliselatan.org pafikabupatentapanuliutara.org pafikabupatensamosir.org pafikabupatenpakpakbharat.org pafikabupatenpadanglawas.org pafikabupatenniasutara.org pafikabupatenpidiejaya.org pafikabupatensaburaijua.org pafikabupatenrotendao.org pafikabupatenmanggaraibarat.org pafikabupatenmanggarai.org pafikabupatenlandak.org pafikabupatentimortengahselatan.org pafikabupatenmanggaraitimur.org pafikabupatensumbawabarat.org pafikabupatenlombokbarat.org pafipemkabbengkalis.org pafikabupatengayolues.org pafikabupatensintang.org pafikabupatenkayongutara.org pafipemkabdompu.org pafipemkabbima.org pafipemkabjembrana.org pafipemkabgianyar.org pafipemkabbuleleng.org pafikabupatensumbatimur.org pafikabupatensumbabaratdaya.org
toto slot situs togel slot mahjong data hk prediksi hk situs toto situs toto situs togel syair hk situs toto slot mahjong toto slot monperatoto toto slot toto slot toto slot situs togel situs togel resmi situs togel monperatoto monperatoto monperatoto slot mahjong situs togel situs toto pengeluaran macau situs toto situs toto toto slot https://adktla.com/public/ situs togel slot mahjong toto slot slot mahjong toto slot slot gacor hari ini slot mahjong slot gacor hari ini slot mahjong monperatoto situs slot toto slot bandar togel bandar togel toto togel slot mahjong toto slot situs toto situs togel resmi slot gacor hari ini https://blog.rumahberkat.com/meta/ toto slot situs gacor situs gacor https://www.rescue.gov.pk/jobs/ https://www.texcocoedomex.gob.mx/Documentos/ monperatoto toto slot monperatoto slot mahjong situs togel data hk rtp slot prediksi hk data macau slot gacor situs togel situs toto slot mahjong toto slot situs toto slot gacor slot gacor syair hk monperatoto toto slot monperatoto monperatoto toto slot monperatoto monperatoto prediksi hk data macau situs gacor hari ini situs togel monperatoto data macau situs toto rtp slot slot gacor hari ini toto slot prediksi togel